USER MULTI LOGIN [PHP]

Sebelum masuk ke inti pembahasanya, saya bercerita sedikit, kali ini bangun pagi, dengan semangat pagi saya melihat hasil kerupuk yang sudah 2 hari di jemur tapi tak kunjung kering2 juga :'(
ini ada;ah kerupuk yang saya buat
Ayo tebak kerupuk apaan yang saya buat ini :D. yah ini bukan kerupuk ubi atau kerupuk ikan, maupun kerupuk terasi. saya bukan seorang yang pintar bikin kerupuk, tapi ide ini muncul 1 minggu yang lalu sekitaran jam 2 malam di pos ronda di dekat rumah, bersama teman yang bernama Yudha dan panjul. kami bercerita bagaimana sebuah olahan yang terbuang menjadi sebuah yang menarik ? dari 3 otak pemikiran yang sempat berdiskusi yang panjang dan sengit seperti perdebatan di gedung DPR. sampailah beberapa wancana atau yang bagus di sebut sebuah ide galau sambil menunggu pagi di pos ronda.
dari beberapa ide tersebut dan ini adalah experiment kami yang pertama yah ini adalah sebuah kerupuk. semoga hari ini cerah sehingga nanti malam bisa di goreng dan dinikmati bersama teman2 di pos ronda nanti malam :D.
lalu apa hubungan kerupuk dengan User multi login ? yah ngk ada hubungan nya lah :D.
karena blog saya ini ( http://h4nk.blogspot.com ) sudah lama ngk update berita atau informasi, sambil cek2 pesan ehh ternyata ada pesan masuk dalam hal bagaimana membuat user multi login. skema dapat kita lihat seperti dibawah ini :

Pada contoh ini saya mempunya 3 buah user yaitu : admin , Admin1, Admin2 yang mana setiap user mempunyai hak akses lebih dari satu.
jadi pada user "admin" mempunyai hak akses terhadap " Halaman Admin, Halaman Operator, Halaman Panitia"
sedangkan user "admin1" mempunyai hak akses terhadap " Halaman Admin"
sedangkan user "admin2" mempunyai hak akses terhadap " Halaman Admin, Halaman Operator"
dengan begitu saya merancan sebuah database yang simpel seperti gambar di bawah ini :

oiya untuk mempermudahkannya hak akses admin saya inisialkan dengan nilai "1", operator bernilai "2" dan  panitia bernilai "3"
sekarang lihat pada field akses, 1:2:3 menunjukan hak akses yang akan di tempuhnya.
di sini saya membutuhkan sebuah form login dengan sintax sebagai berikut :
<form method="post" action="proses.php">
 <table>
 <tr>
 <td>Username</td>
 <td>:</td>
 <td><input type="text" name="username"></td>
 </tr>
 <tr>
 <td>Password</td>
 <td>:</td>
 <td><input type="password" name="password"></td>
 </tr>
 <tr>
 <td>Akses</td>
 <td>:</td>
 <td><select name="akses"> <option value="1">Admin</option>
 <option value="2">Operator</option>
 <option value="3">Panitia</option>

 </select></td>
 </tr>
 <tr>
 <td><input type="submit" name="submit" value="Login"></td>
 </tr>
 </table>
</form>
karena action nya ada pada proses.php makan saya membuatkan sebuah baris program sebagai berikut :
<?php
session_start();
mysql_connect("localhost", "root", "root");
mysql_select_db("login");

$username = $_POST['username'];
$password = md5($_POST['password']);
$akses = $_POST['akses'];
$admin = mysql_query("select * from user where username='$username' and password='$password' and akses LIKE '%$akses%'");
$tot= mysql_num_rows($admin);
$r= mysql_fetch_array($admin);
if ($tot > 0) {//jika data ada maka akan diproses
 $_SESSION['uname'] = $username;
 $_SESSION['passwd'] = $password;
 $_SESSION['level'] = $_POST['akses'];
 if($akses=='1'){
 echo"<script>location.href='halaman_admin.php'</script>";
 }
 elseif($akses=='2'){
 echo"<script>location.href='halaman_operator.php'</script>";
 }
 elseif($akses=='3'){
 echo"<script>location.href='halaman_panitia.php'</script>";
 }
} else {
 echo"<script>history.back();</script>";
}
?>
untuk menyelesaikan kasus tersebut sebenarnya hanya menfaatkan sintax query like saja  ""select * from user where username='$username' and password='$password' and akses LIKE '%$akses%"
nilai akses saya gunakan operator like untuk menyeleksinya.
dan baris ini :
 if($akses=='1'){
 echo"<script>location.href='halaman_admin.php'</script>";
 }
 elseif($akses=='2'){
 echo"<script>location.href='halaman_operator.php'</script>";
 }
 elseif($akses=='3'){
 echo"<script>location.href='halaman_panitia.php'</script>";
 }
} else {
 echo"<script>history.back();</script>";
}
adalah melakukan rendirect akse tergantung akses yang di pilih.
bagaimana cukup mudah bukan.

Download Scriptnya di sini :  DOWNLOAD

5 Komentar

Berikan Komentar yang bermanfaat dan sehat.

  1. ane mau tanya ni gan..kalau pakek CI...file yng "proses.php" itu dimasukkan kmna ya..???klau desain bisa dimasukkan ke view nya..
    klau yng prosesnya...???ke cntrol...????
    mksih gan....

    BalasHapus
Posting Komentar
Lebih baru Lebih lama